Pembentukan Hidung Dengan Rhinoplasty Memberikan Hasil Sempurna Tanpa Cela (Part I)
Operasi hidung adalah operasi yang dapat membentuk ulang hidung Anda. Sebagian orang melakukannya karena alasan kosmetik, seperti mengubah tampilan hidung atau membuatnya lebih sesuai dengan proporsi wajah mereka. Sebagian lainnya mungkin melakukannya karena alasan medis, untuk memperbaiki masalah pernapasan yang…